Bagi para pengguna joomla versi 1.0.13 atau di bawahnya, jika Anda ingin memigrasikan seluruh isi konten pada website joomla Anda ke Joomla versi 1.5RCx, yang sekarang sudah dalam tahap penyempurnaan (RC4), silakan di baca2 dulu yang satu ini :
* Langkah pertama yaitu download component: Migrator RC3 di Joomlacode.org.
* Langkah berikutnya biasa login terlebih dahulu ke administrator, kemudian jalankan component Migrator tersebut (Components > Migrator > Create SQL Migration File, jika proses convert db dari Joomla! versi lama sukses, download file *.sql tersebut ke local machine (alias PC) Anda.
* Setelah sukses, copy file Joomla! 1.15RC4 ke server, tips: sebaiknya anda membuat dulu directory baru, jadi jika ada kegagalan dalam migrasi, website lama anda akan tetap online. Kemudian copy files Joomla! 1.5RC4 ini ke directory baru tersebut.
* Ketik di browser: http://www.domainanda.com/directory_baru (directory baru ganti sesuai dengan nama directory yang berisi files2 Joomla! 1.5RC4.
* Saran - Kalo mo lebih aman, silakan Anda pelajari dulu cara Intall di Compi Anda (Local Machine)
* Ikuti step by step instruksi yang ada pada layar monitor anda.
* Pada screenshot berikut ini masukan script hasil dari proses #2.
* Setelahnya ikuti instruksi yang ada di monitor anda, biasanya anda harus mengisi titel dari website anda, email admin dan password admin.
* Setelah sukses hilangkan directory /installation di directory tempate file Joomla! 1.5RC4 berada.
* Selesai, sekarang preview site anda, check apakah semua content dari web lama terdapat di dalam web dengan versie Joomla! terbaru.
��
Comments
Recent Posts
Tentang Saya
- Comitech Solusindo
- Perusahaan kami bergerak di bidang telekomunikasi dan jaringan
Comment
Blog Archive
-
▼
2008
(129)
-
▼
September
(13)
- Selamat Hari raya Idul Fitri 1429H
- Migrasi dari joomla1 ke joomla 1.5
- Loadbalancing Menggunakan Router Linux
- Instalasi RedHat
- Yahoo Mail atau Gmail?
- Mengenal Microsoft Windows 2000 Server
- Instalasi Windows 2000 server family
- Cara download Video Di YouTube
- Sidoarjo Bangkit Dot Com!!!!!!!!!!!!!!!!
- Windows 2000 server
- Wide Area Network (WAN)
- Prosedur Instalasi Wireless LAN
- Marhaban Ya Ramadhan
-
▼
September
(13)
Labels
- Blogger Templates (1)
- Daftar Isi (35)
- direct tv (1)
- Download (3)
- Galery (113)
- Home (4)
- Laporan OJT (1)
- Tugas (119)
- Tutorial Blogger (12)
0 responses to "Migrasi dari joomla1 ke joomla 1.5"